Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

6 Tragedi Kerumunan Massa yang Tewaskan Ratusan Orang, dari Itaewon hingga Tragedi Mina

Pada tanggal 24 September 2015, lebih dari 2.000 jemaah haji meninggal (versi resmi Kerajaan Arab Saudi menyebut 769 korban tewas), banyak di antaranya mati lemas atau tertindih saat melintasi terowongan Mina, Mekah, Arab Saudi. Lebih dari 400 jemaah yang meninggal berasal dari Iran, dan menurut laporan 129 jemaah dari Indonesia juga turut menjadi korban. Sejak 1990, tercatat telah terjadi delapan kali insiden di terowongan Mina. Cuplikan video REUTERS
Pada tanggal 24 September 2015, lebih dari 2.000 jemaah haji meninggal (versi resmi Kerajaan Arab Saudi menyebut 769 korban tewas), banyak di antaranya mati lemas atau tertindih saat melintasi terowongan Mina, Mekah, Arab Saudi. Lebih dari 400 jemaah yang meninggal berasal dari Iran, dan menurut laporan 129 jemaah dari Indonesia juga turut menjadi korban. Sejak 1990, tercatat telah terjadi delapan kali insiden di terowongan Mina. Cuplikan video REUTERS

31 Oktober 2022 00:00 WIB

Tanggal 22 November 2010 dikenang oleh warga Kamboja sebagai tragedi  yang menewaskan 347 orang tewas dan 755 lainnya terluka di atas jembatan menuju pulau Koh Pich. Tragedi terjadi saat sekitar empat juta orang menghadiri festival air dan menaiki jembatan yang penuh sesak. Cuplikan video REUTERS
Tanggal 22 November 2010 dikenang oleh warga Kamboja sebagai tragedi yang menewaskan 347 orang tewas dan 755 lainnya terluka di atas jembatan menuju pulau Koh Pich. Tragedi terjadi saat sekitar empat juta orang menghadiri festival air dan menaiki jembatan yang penuh sesak. Cuplikan video REUTERS

31 Oktober 2022 00:00 WIB

Kebakaran klub malam Kiss di Rio Grande do Sul, Brasil terjadi pada dinihari, 27 Januari 2013 yang menewaskan 245 orang dan melukai sedikitnya 630 lainnya. Sekitar 90 persen korban tewas karena menghirup asap kebakaran dan berhimpitan menuju pintu keluar yang minim tanda penunjuk. Wikipedia/Leandro LV
Kebakaran klub malam Kiss di Rio Grande do Sul, Brasil terjadi pada dinihari, 27 Januari 2013 yang menewaskan 245 orang dan melukai sedikitnya 630 lainnya. Sekitar 90 persen korban tewas karena menghirup asap kebakaran dan berhimpitan menuju pintu keluar yang minim tanda penunjuk. Wikipedia/Leandro LV

31 Oktober 2022 00:00 WIB

Seorang korban selamat dari India berjalan melewati puing-puing toko yang rusak di dekat kuil Mandher Devi di desa Wai, 260 km (160 mil) tenggara Bombay 26 Januari 2005. Petugas penyelamat pada hari Rabu memulai tugas mencari melalui puing-puing untuk mencari siapa saja yang hilang dalam kebakaran dan kepanikan yang menewaskan sebanyak 300 orang di sebuah kuil di India barat.  REUTERS/Punit Paranjpe
Seorang korban selamat dari India berjalan melewati puing-puing toko yang rusak di dekat kuil Mandher Devi di desa Wai, 260 km (160 mil) tenggara Bombay 26 Januari 2005. Petugas penyelamat pada hari Rabu memulai tugas mencari melalui puing-puing untuk mencari siapa saja yang hilang dalam kebakaran dan kepanikan yang menewaskan sebanyak 300 orang di sebuah kuil di India barat. REUTERS/Punit Paranjpe

31 Oktober 2022 00:00 WIB

Sebuah jalan di distrik Itaewon dipadati sekitar 100.000 orang saat perayaan pesta Halloween yang berujung tragedi pada Sabtu malam, 29 Oktober 2022. Sebanyak 154 orang dikabarkan tewas dan ratusan lainnya terluka karena saling berhimpitan di jalanan yang sempit. Yonhap via REUTERS
Sebuah jalan di distrik Itaewon dipadati sekitar 100.000 orang saat perayaan pesta Halloween yang berujung tragedi pada Sabtu malam, 29 Oktober 2022. Sebanyak 154 orang dikabarkan tewas dan ratusan lainnya terluka karena saling berhimpitan di jalanan yang sempit. Yonhap via REUTERS

31 Oktober 2022 00:00 WIB

Seorang suporter Arema FC (Aremania) menaburkan bunga di depan pintu tribun 13 Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Selasa, 4 Oktober 2022. Sebanyak 135 orang tewas dan ratusan lainnya terluka karena berdesakan menuju pintu keluar setelah polisi menembakkan gas air mata di dalam stadion untuk menghalau penonton yang masuk lapangan seusai pertandingan. ANTARA/Ari Bowo Sucipto
Seorang suporter Arema FC (Aremania) menaburkan bunga di depan pintu tribun 13 Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Selasa, 4 Oktober 2022. Sebanyak 135 orang tewas dan ratusan lainnya terluka karena berdesakan menuju pintu keluar setelah polisi menembakkan gas air mata di dalam stadion untuk menghalau penonton yang masuk lapangan seusai pertandingan. ANTARA/Ari Bowo Sucipto

31 Oktober 2022 00:00 WIB