Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Deretan Kontroversi Penyelenggaraan SEA Games 2023, Kursi Plastik hingga Kamar Bocor

Potret ruang ganti Timnas Indonesia U-22 selama memainkan laga Grup A SEA Games 2023 di Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja. Penampakan kursi plastik di ruang ganti timnas Indonesia itu menjadi sorotan publik. Instagram/PSSI
Potret ruang ganti Timnas Indonesia U-22 selama memainkan laga Grup A SEA Games 2023 di Olympic Stadium, Phnom Penh, Kamboja. Penampakan kursi plastik di ruang ganti timnas Indonesia itu menjadi sorotan publik. Instagram/PSSI

16 Mei 2023 00:00 WIB

Upacara pengalungan medali nomor 20 km jalan cepat SEA Games 2023 di kawasan candi Angkor Wat, Seam Reap, Sabtu, 6 Mei 2023. Dalam potongan video yang viral di media sosial, terlihat bahwa seremoni medali pada malam hari tersebut menggunakan sorot lampu mobil sebagai penerangan. Atlet Indonesia, Hendro Yap yang meraih medali emas kategori putra dan Violine Intan Puspita untuk kategori putri, mengalami momen itu. ANTARA/HO- PB PASI
Upacara pengalungan medali nomor 20 km jalan cepat SEA Games 2023 di kawasan candi Angkor Wat, Seam Reap, Sabtu, 6 Mei 2023. Dalam potongan video yang viral di media sosial, terlihat bahwa seremoni medali pada malam hari tersebut menggunakan sorot lampu mobil sebagai penerangan. Atlet Indonesia, Hendro Yap yang meraih medali emas kategori putra dan Violine Intan Puspita untuk kategori putri, mengalami momen itu. ANTARA/HO- PB PASI

16 Mei 2023 00:00 WIB

Petugas membawa bendera Indonesia dengan keadaan terbalik dalam pembukaan SEA Games di Morodok Techo National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, 5 Mei 2023. Hal ini membuat banyak netizen Indonesia yang geram. Berkaitan dengan hal  tersebut, pihak Kamboja sudah meminta maaf atas kejadian tersebut. REUTERS/Kim Kyung-Hoon
Petugas membawa bendera Indonesia dengan keadaan terbalik dalam pembukaan SEA Games di Morodok Techo National Stadium, Phnom Penh, Kamboja, 5 Mei 2023. Hal ini membuat banyak netizen Indonesia yang geram. Berkaitan dengan hal tersebut, pihak Kamboja sudah meminta maaf atas kejadian tersebut. REUTERS/Kim Kyung-Hoon

16 Mei 2023 00:00 WIB

Sebuah video viral di media sosial dan menunjukan bahwa kamar tidur yang ditempati oleh atlet Indoensia bocor. Kamar yang bocor tersebut ditempati oleh tim putri bulu tangkis Indonesia. Dalam video tersebut, terlihat bahwa kamar atlet Indonesia tergenang oleh air hujan. Sebagai informasi, kamar tersebut ditempati oleh Mutiara Ayu Puspitasari, Komang Ayu, dan Stephanie Widjaja. Instagram/amalliacahaya
Sebuah video viral di media sosial dan menunjukan bahwa kamar tidur yang ditempati oleh atlet Indoensia bocor. Kamar yang bocor tersebut ditempati oleh tim putri bulu tangkis Indonesia. Dalam video tersebut, terlihat bahwa kamar atlet Indonesia tergenang oleh air hujan. Sebagai informasi, kamar tersebut ditempati oleh Mutiara Ayu Puspitasari, Komang Ayu, dan Stephanie Widjaja. Instagram/amalliacahaya

16 Mei 2023 00:00 WIB