Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Atap Mall di Latvia Ambruk, 32 Orang Meninggal

Reruntuhan atap pusat perbelanjaan Maxima yang runtuh di Riga, Latvia (22/11).  Setidaknya 32 orang meninggal termasuk 3 pemadam kebakaran saat atap mall runtuh di saat ramai pengunjung.  (AP Photo/ Roman Koksarov)
Reruntuhan atap pusat perbelanjaan Maxima yang runtuh di Riga, Latvia (22/11). Setidaknya 32 orang meninggal termasuk 3 pemadam kebakaran saat atap mall runtuh di saat ramai pengunjung. (AP Photo/ Roman Koksarov)

22 November 2013 00:00 WIB

Petugas medis memeriksa kondisi pemadam kebakaran yang terluka akibat runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (21/11).  Belum diketahui penyebab pasti dari runtuhnya atap secara tiba-tiba ini. REUTERS/Ints Kalnins
Petugas medis memeriksa kondisi pemadam kebakaran yang terluka akibat runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (21/11). Belum diketahui penyebab pasti dari runtuhnya atap secara tiba-tiba ini. REUTERS/Ints Kalnins

22 November 2013 00:00 WIB

Pemadam kebakaran saat berusaha mengevakuasi korban yang terluka akibat runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (21/11).  Diduga desain bangunan dan kualitas konstruksi yang buruk menjadi penyebab runtuhnya atap. REUTERS/Ints Kalnins
Pemadam kebakaran saat berusaha mengevakuasi korban yang terluka akibat runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (21/11). Diduga desain bangunan dan kualitas konstruksi yang buruk menjadi penyebab runtuhnya atap. REUTERS/Ints Kalnins

22 November 2013 00:00 WIB

Sejumlah warga berkumpul di sekitar kawasan runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (21/11).  Dikhawatirkan masih ada puluhan korban yang terjebak di reruntuhan ini. REUTERS/Ints Kalnins
Sejumlah warga berkumpul di sekitar kawasan runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (21/11). Dikhawatirkan masih ada puluhan korban yang terjebak di reruntuhan ini. REUTERS/Ints Kalnins

22 November 2013 00:00 WIB

Sejumlah petugas saat mencari korban terperangkap di antara reruntuhan atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (22/11).   Runtuhnya atap ini juga menewaskan tiga pemadam kebakaran. (AP Photo/ Roman Koksarov)
Sejumlah petugas saat mencari korban terperangkap di antara reruntuhan atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (22/11). Runtuhnya atap ini juga menewaskan tiga pemadam kebakaran. (AP Photo/ Roman Koksarov)

22 November 2013 00:00 WIB

Sejumlah bunga dan lilin diletakkan warga yang bersimpati dengan jatuhnya korban akibat runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (22/11).  (AP Photo/ Roman Koksarov)
Sejumlah bunga dan lilin diletakkan warga yang bersimpati dengan jatuhnya korban akibat runtuhnya atap supermarket Maxima di Riga, Latvia (22/11). (AP Photo/ Roman Koksarov)

22 November 2013 00:00 WIB