Terlihat Bawa Al-Quran, Lindsay Lohan Masuk Islam?

Lindsay Lohan terlihat membawa Al-Quran usai menjalani hari pertama pelayanan masyarakat di Brooklyn, New York. Artis 28 tahun ini yang lahir dalam keluarga Katolik ini dikabarkan sedang mempelajari Islam lewat terjemahan Al-Quran dalam bahasa Inggris. Dailymail.co.uk
Lindsay Lohan terlihat membawa Al-Quran usai menjalani hari pertama pelayanan masyarakat di Brooklyn, New York. Artis 28 tahun ini yang lahir dalam keluarga Katolik ini dikabarkan sedang mempelajari Islam lewat terjemahan Al-Quran dalam bahasa Inggris. Dailymail.co.uk

14 Mei 2015 00:00 WIB

Lindsay Lohan pernah mengunggah kutipan ayat Al-Quran di akun media sosialnya, yang kemudian dihapus. Mantan bintang cilik mengakui sedang menjalani detoksifikasi emosi, dengan tidak mengkonsumsi alkohol dan berkencan. Instagram.com
Lindsay Lohan pernah mengunggah kutipan ayat Al-Quran di akun media sosialnya, yang kemudian dihapus. Mantan bintang cilik mengakui sedang menjalani detoksifikasi emosi, dengan tidak mengkonsumsi alkohol dan berkencan. Instagram.com

14 Mei 2015 00:00 WIB

Lindsay Lohan berfoto dengan seorang anak dan pengurus di pusat pendidikan anak, Duffield Children's Center, di Brooklyn, New York. Ia diperintahkan untuk menjalani kerja sosial di tempat ini sebagai hukuman atas perbuatan melanggar hukumnya. Instagram.com
Lindsay Lohan berfoto dengan seorang anak dan pengurus di pusat pendidikan anak, Duffield Children's Center, di Brooklyn, New York. Ia diperintahkan untuk menjalani kerja sosial di tempat ini sebagai hukuman atas perbuatan melanggar hukumnya. Instagram.com

14 Mei 2015 00:00 WIB

Lindsay Lohan mendapatkan tanggapan positif dari sejumlah fan di akun media sosialnya. Ada yang mendoakannya tetap kuat menjalani kerja sosial dan juga senang karena ia sedang mempelajari Islam. Instagram.com
Lindsay Lohan mendapatkan tanggapan positif dari sejumlah fan di akun media sosialnya. Ada yang mendoakannya tetap kuat menjalani kerja sosial dan juga senang karena ia sedang mempelajari Islam. Instagram.com

14 Mei 2015 00:00 WIB

Lindsay Lohan kecil saat menjadi model fashion anak-anak. Ia dikabarkan pernah mempelajari ajaran Kaballah dan Budha. Instagram.com
Lindsay Lohan kecil saat menjadi model fashion anak-anak. Ia dikabarkan pernah mempelajari ajaran Kaballah dan Budha. Instagram.com

14 Mei 2015 00:00 WIB

Foto kombinasi Lindsay Lohan di kantor polisi di tahun 2007-2013. Ia pernah ditahan karena menyetir dalam keadaan mabuk dan menjalani rehabilitasi ketergantungan narkoba. Santa Monica Police Department via Getty Images
Foto kombinasi Lindsay Lohan di kantor polisi di tahun 2007-2013. Ia pernah ditahan karena menyetir dalam keadaan mabuk dan menjalani rehabilitasi ketergantungan narkoba. Santa Monica Police Department via Getty Images

14 Mei 2015 00:00 WIB