Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Menyusuri Jejak Kekejaman Penjara Polisi Rahasia Nazi

Suasana sel di Blok A yang berada di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, pada 30 Oktober 2017. Penjara small fortress yang dibangun pada akhir abad ke-18, digunakan sebagai penjara oleh Gestapo (polisi rahasia Nazi) dari tahun 1940 sampai 1945. AFP PHOTO / John MACDOUGALL
Suasana sel di Blok A yang berada di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, pada 30 Oktober 2017. Penjara small fortress yang dibangun pada akhir abad ke-18, digunakan sebagai penjara oleh Gestapo (polisi rahasia Nazi) dari tahun 1940 sampai 1945. AFP PHOTO / John MACDOUGALL

7 November 2017 00:00 WIB

Pemandangan terowongan yang dulu mengarah ke lokasi eksekusi di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. Sebanyak 32.000 tahanan, yang juga termasuk 5.000 tahanan perempuan di tahan di penjara Small Fortress. AFP PHOTO / John MACDOUGALL
Pemandangan terowongan yang dulu mengarah ke lokasi eksekusi di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. Sebanyak 32.000 tahanan, yang juga termasuk 5.000 tahanan perempuan di tahan di penjara Small Fortress. AFP PHOTO / John MACDOUGALL

7 November 2017 00:00 WIB

Seorang pengunjung berjalan di tempat
Seorang pengunjung berjalan di tempat "ruang cukur", yang direnovasi pada tahun 1944 di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. Narapidana yang berada di penjara ini merupakan tahanan politik, pejuang perlawanan, orang Yahudi, dan juga tawanan perang dari seluruh Eropa. AFP PHOTO / John MACDOUGALL

7 November 2017 00:00 WIB

Seorang pengunjung berjalan di tempat
Seorang pengunjung berjalan di tempat "ruang cukur", yang direnovasi pada tahun 1944 di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. Sebagaian tahanan yang berada di penjara Small Fortress juga dipindahkankan ke kamp kematian. AFP PHOTO / John MACDOUGALL

7 November 2017 00:00 WIB

Sel isolasi yang dibangun pada tahun 1943 di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. AFP PHOTO / John MACDOUGALL
Sel isolasi yang dibangun pada tahun 1943 di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. AFP PHOTO / John MACDOUGALL

7 November 2017 00:00 WIB

Seorang pengunjung memasuki sebuah sel di Blok A, di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko,  30 Oktober 2017. AFP PHOTO / John MACDOUGALL
Seorang pengunjung memasuki sebuah sel di Blok A, di penjara Small Fortress di Terezin, Republik Ceko, 30 Oktober 2017. AFP PHOTO / John MACDOUGALL

7 November 2017 00:00 WIB