Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Roti Serangga Pertama di Dunia, Tertarik Mencoba?

Kemasan beserta roti buatan toko Fazer di Finlandia. Panganan yang terlihat sama seperti roti pada umumnya ini ternyata terbuat dari jangkrik. Roti unik tersebut menjadi roti serangga pertama di dunia yang dijual secara massal. Foto: Fazer Bakery
Kemasan beserta roti buatan toko Fazer di Finlandia. Panganan yang terlihat sama seperti roti pada umumnya ini ternyata terbuat dari jangkrik. Roti unik tersebut menjadi roti serangga pertama di dunia yang dijual secara massal. Foto: Fazer Bakery

24 November 2017 00:00 WIB

Maria Malinen dan Samuli Malmi membuat adonan roti serangga di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Roti ini dibuat dari tepung terigu yang berasal dari jangkrik kering serta tepung gandum dan biji-bijian. Roti ini diklaim mengandung lebih banyak protein daripada roti gandum biasa. REUTERS
Maria Malinen dan Samuli Malmi membuat adonan roti serangga di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Roti ini dibuat dari tepung terigu yang berasal dari jangkrik kering serta tepung gandum dan biji-bijian. Roti ini diklaim mengandung lebih banyak protein daripada roti gandum biasa. REUTERS

24 November 2017 00:00 WIB

Jangkrik kering yang telah dihaluskan menjadi tepung untuk membuat roti serangga di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Setiap roti mengandung sekitar 70 jangkrik. REUTERS
Jangkrik kering yang telah dihaluskan menjadi tepung untuk membuat roti serangga di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Setiap roti mengandung sekitar 70 jangkrik. REUTERS

24 November 2017 00:00 WIB

Sejumlah adonan roti jangkrik sebelum dipanggang, di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Di negara-negara Barat, serangga yang dapat dimakan, memiliki daya tarik di pasar khusus, terutama konsumen yang mencari makanan bebas gluten. REUTERS
Sejumlah adonan roti jangkrik sebelum dipanggang, di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Di negara-negara Barat, serangga yang dapat dimakan, memiliki daya tarik di pasar khusus, terutama konsumen yang mencari makanan bebas gluten. REUTERS

24 November 2017 00:00 WIB

Poster bergambar roti jangkrik, di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Roti ini dijual seharga 3,99 euro atau sekitar Rp64.000, lebih mahal dibandingkan roti gandum biasa seharga 2 atau 3 euro. REUTERS
Poster bergambar roti jangkrik, di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Roti ini dijual seharga 3,99 euro atau sekitar Rp64.000, lebih mahal dibandingkan roti gandum biasa seharga 2 atau 3 euro. REUTERS

24 November 2017 00:00 WIB

Seorang karyawan menjajakan  roti jangkrik, di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Foto: Fazer Bakery
Seorang karyawan menjajakan roti jangkrik, di Fazer, Helsinki, Finlandia, 23 November 2017. Foto: Fazer Bakery

24 November 2017 00:00 WIB