Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Karyawan Kereta Prancis Mogok Massal, Ribuan Penumpang Terlantar

Penumpang berjalan di peron stasiun Gare de Lyon, Paris, Prancis, 3 April 2018. Ribuan penumpang kereta terlantar karena para karyawan kereta menggelar aksi mogok kerja sebagai protes terhadap kebijakan reformasi yang dicanangkan Presiden Emmanuel Macron. REUTERS
Penumpang berjalan di peron stasiun Gare de Lyon, Paris, Prancis, 3 April 2018. Ribuan penumpang kereta terlantar karena para karyawan kereta menggelar aksi mogok kerja sebagai protes terhadap kebijakan reformasi yang dicanangkan Presiden Emmanuel Macron. REUTERS

3 April 2018 00:00 WIB

Seorang penumpang melintasi rel kereta api pada jam sibuk di stasiun kereta Gare de Lyon, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Serikat pekerja Prancis berencana akan mogok dua hari setiap pekan hingga Juni. AP Photo/Francois Mori
Seorang penumpang melintasi rel kereta api pada jam sibuk di stasiun kereta Gare de Lyon, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Serikat pekerja Prancis berencana akan mogok dua hari setiap pekan hingga Juni. AP Photo/Francois Mori

3 April 2018 00:00 WIB

Penumpang melintasi rel kereta api pada jam sibuk di stasiun kereta Gare de Lyon, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Aksi mogok pekerja kereta di Prancis mengganggu kelancaran perjalanan kereta di Eropa terutama untuk rute perjalanan dari Prancis ke Inggris dan Brussels yang dilayani kereta Eurostar. REUTERS
Penumpang melintasi rel kereta api pada jam sibuk di stasiun kereta Gare de Lyon, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Aksi mogok pekerja kereta di Prancis mengganggu kelancaran perjalanan kereta di Eropa terutama untuk rute perjalanan dari Prancis ke Inggris dan Brussels yang dilayani kereta Eurostar. REUTERS

3 April 2018 00:00 WIB

Suasana stasiun kereta Gare de Lyon yang dipenuhi penumpang yang terlantar, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Selain pekerja kereta, aksi mogok kerja juga dilakukan oleh pekerja di maskapai Air France yang menuntut kenaikan gaji mereka. AP Photo
Suasana stasiun kereta Gare de Lyon yang dipenuhi penumpang yang terlantar, saat karyawan kereta melakukan aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. Selain pekerja kereta, aksi mogok kerja juga dilakukan oleh pekerja di maskapai Air France yang menuntut kenaikan gaji mereka. AP Photo

3 April 2018 00:00 WIB

Karyawan serikat buruh Sud Rail dari perusahaan kereta api milik negara Prancis SNCF melakukan unjuk rasa saat aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. REUTERS
Karyawan serikat buruh Sud Rail dari perusahaan kereta api milik negara Prancis SNCF melakukan unjuk rasa saat aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. REUTERS

3 April 2018 00:00 WIB

Karyawan serikat buruh Sud Rail dari perusahaan kereta api milik negara Prancis SNCF terlibat bentrokan dengan petugas saat melakukan unjuk rasa saat aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. REUTERS
Karyawan serikat buruh Sud Rail dari perusahaan kereta api milik negara Prancis SNCF terlibat bentrokan dengan petugas saat melakukan unjuk rasa saat aksi mogok massal, di Paris, 3 April 2018. REUTERS

3 April 2018 00:00 WIB