Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kesedihan Lansia Korea Selatan dan Utara Setelah Reuni Keluarga

Seorang lansia Korea Selatan menangis saat berbisah dengan keluarganya yang tinggal di Korea Utara usai pertemuan di Diamond Mountain resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Ratusan warga Korea Selatan dan Utara bertemu untuk pertama kalinya setelah terpisah akibat perang Korea pada 1950-53. (Lee Ji-eun/Yonhap via AP)
Seorang lansia Korea Selatan menangis saat berbisah dengan keluarganya yang tinggal di Korea Utara usai pertemuan di Diamond Mountain resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Ratusan warga Korea Selatan dan Utara bertemu untuk pertama kalinya setelah terpisah akibat perang Korea pada 1950-53. (Lee Ji-eun/Yonhap via AP)

23 Agustus 2018 00:00 WIB

Dua orang keluarga Korea Selatan dan Utara, menangis saat bertemu dalam acara reuni di Mount Kumgang resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Ratusan warga lansia Korea Selatan menyeberangi perbatasan Korea Utara untuk bertemu kembali dengan keluarganya. Yonhap via REUTERS
Dua orang keluarga Korea Selatan dan Utara, menangis saat bertemu dalam acara reuni di Mount Kumgang resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Ratusan warga lansia Korea Selatan menyeberangi perbatasan Korea Utara untuk bertemu kembali dengan keluarganya. Yonhap via REUTERS

23 Agustus 2018 00:00 WIB

 Lee Keum-yeon, 88 tahun, dari Korea Selatan berbicara dengan saudaranya Ko Jung Hi, 77 tahun, dari Korea Utara, saat acara reuni di Diamond Mountain resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Lebih dari 57 ribu warga Korea Selatan telah mendaftar untuk reuni keluarga yang hanya berlangsung 11 jam. (Korea Pool Photo via AP)
Lee Keum-yeon, 88 tahun, dari Korea Selatan berbicara dengan saudaranya Ko Jung Hi, 77 tahun, dari Korea Utara, saat acara reuni di Diamond Mountain resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Lebih dari 57 ribu warga Korea Selatan telah mendaftar untuk reuni keluarga yang hanya berlangsung 11 jam. (Korea Pool Photo via AP)

23 Agustus 2018 00:00 WIB

Seorang pria lansia menangis saat acara pertemuan keluarga Korea Selatan dan Utara di Mount Kumgang resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Warga Korea Selatan membawa hadiah untuk keluarganya di Korea Utara saat pertemuan. Yonhap via REUTERS
Seorang pria lansia menangis saat acara pertemuan keluarga Korea Selatan dan Utara di Mount Kumgang resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Warga Korea Selatan membawa hadiah untuk keluarganya di Korea Utara saat pertemuan. Yonhap via REUTERS

23 Agustus 2018 00:00 WIB

Ekspresi seorang pria lansia Korea Selatan saat berpisah dengan keluarga Korea Utaranya setelah acara reuni di Diamond Mountain resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. (Korea Pool Photo via AP)
Ekspresi seorang pria lansia Korea Selatan saat berpisah dengan keluarga Korea Utaranya setelah acara reuni di Diamond Mountain resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. (Korea Pool Photo via AP)

23 Agustus 2018 00:00 WIB

Warga Korea Utara melambaikan tangan pada keluarga Korea Selatannya usai acara reuni di Mount Kumgang resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018.   Yonhap via REUTERS
Warga Korea Utara melambaikan tangan pada keluarga Korea Selatannya usai acara reuni di Mount Kumgang resort, Korea Utara, 22 Agustus 2018. Yonhap via REUTERS

23 Agustus 2018 00:00 WIB