Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Harimau di Kebun Binatang New York Positif Virus Corona

Nadia, seekor harimau betina Malaysia berusia 4 tahun di Kebun Binatang Bronx dinyatakan positif virus corona (COVID-19) di New York pada Ahad, 5 April 2020. Harimau ini diduga tertular dari penjaga kebun binatang yang terinfeksi virus corona namun tidak menunjukkan gejala. WCS via REUTERS
Nadia, seekor harimau betina Malaysia berusia 4 tahun di Kebun Binatang Bronx dinyatakan positif virus corona (COVID-19) di New York pada Ahad, 5 April 2020. Harimau ini diduga tertular dari penjaga kebun binatang yang terinfeksi virus corona namun tidak menunjukkan gejala. WCS via REUTERS

6 April 2020 00:00 WIB

Ambulans masuk ke dalam Kebun Binatang Bronx ketika mewabahnya penyakit virus corona (COVID-19) di New York City, New York, AS, Ahad, 5 April 2020. Harimau bernama Nadia diskrining untuk penyakit COVID-19 setelah menderita batuk kering bersama dengan tiga harimau dan tiga singa lainnya. REUTERS/Eduardo Munoz
Ambulans masuk ke dalam Kebun Binatang Bronx ketika mewabahnya penyakit virus corona (COVID-19) di New York City, New York, AS, Ahad, 5 April 2020. Harimau bernama Nadia diskrining untuk penyakit COVID-19 setelah menderita batuk kering bersama dengan tiga harimau dan tiga singa lainnya. REUTERS/Eduardo Munoz

6 April 2020 00:00 WIB

Lokasi tes virus corona drive-through yang dibuka di area kebun binatang Bronx di New York City, New York, Ahad, 5 April 2020. Nadia menjalani rontgen, ultrasonografi dan tes darah untuk mencari tahu penyakitnya saat ia mulai terlihat tidak mau makan. REUTERS/Eduardo Munoz
Lokasi tes virus corona drive-through yang dibuka di area kebun binatang Bronx di New York City, New York, Ahad, 5 April 2020. Nadia menjalani rontgen, ultrasonografi dan tes darah untuk mencari tahu penyakitnya saat ia mulai terlihat tidak mau makan. REUTERS/Eduardo Munoz

6 April 2020 00:00 WIB

Sebuah sarung tangan terlihat di depan Kebun Binatang Bronx, di Kota New York yang menjadi episentrum virus corona di Amerika Serikat, Ahad, 5 April 2020. Virus yang menyebabkan COVID-19 diyakini telah menyebar dari hewan ke manusia, dan beberapa hewan telah dites positif di Hong Kong. REUTERS/Eduardo Munoz
Sebuah sarung tangan terlihat di depan Kebun Binatang Bronx, di Kota New York yang menjadi episentrum virus corona di Amerika Serikat, Ahad, 5 April 2020. Virus yang menyebabkan COVID-19 diyakini telah menyebar dari hewan ke manusia, dan beberapa hewan telah dites positif di Hong Kong. REUTERS/Eduardo Munoz

6 April 2020 00:00 WIB

Penjaga mengunci pintu Kebun Binatang Bronx ketika mewabahnya penyakit virus corona (COVID-19) di New York City, New York, AS, Ahad, 5 April 2020. Kebun binatang ini telah ditutup sejak pertengahan Maret, dan Nadia baru mulai menunjukkan gejala pada akhir Maret. REUTERS/Eduardo Munoz
Penjaga mengunci pintu Kebun Binatang Bronx ketika mewabahnya penyakit virus corona (COVID-19) di New York City, New York, AS, Ahad, 5 April 2020. Kebun binatang ini telah ditutup sejak pertengahan Maret, dan Nadia baru mulai menunjukkan gejala pada akhir Maret. REUTERS/Eduardo Munoz

6 April 2020 00:00 WIB

Lokasi tes virus corona di Kebun Binatang Bronx ketika mewabahnya penyakit virus corona (COVID-19) di New York City, New York, AS, Ahad, 5 April 2020. Nadia diharapkan akan sembuh dari corona, dan pengurus meminta agar seluruh kebun binatang waspada akan kesehatan satwanya. REUTERS/Eduardo Munoz
Lokasi tes virus corona di Kebun Binatang Bronx ketika mewabahnya penyakit virus corona (COVID-19) di New York City, New York, AS, Ahad, 5 April 2020. Nadia diharapkan akan sembuh dari corona, dan pengurus meminta agar seluruh kebun binatang waspada akan kesehatan satwanya. REUTERS/Eduardo Munoz

6 April 2020 00:00 WIB