Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perjuangan Nenek 75 Tahun Melawan Penyakit Parkinson

Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berlatih tinju bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. Van Der Stracten yang berusia 75 tahun melakukan olahraga tinju untuk gejala penyakit Parkinsonnya yang parah. REUTERS/Umit Bektas
Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berlatih tinju bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. Van Der Stracten yang berusia 75 tahun melakukan olahraga tinju untuk gejala penyakit Parkinsonnya yang parah. REUTERS/Umit Bektas

5 Maret 2021 00:00 WIB

Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, memukul samsak saat berlatih tinjudi sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. Van Der Stracten telah enam tahun didiagnosis penyakit Parkinson. REUTERS/Umit Bektas
Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, memukul samsak saat berlatih tinjudi sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. Van Der Stracten telah enam tahun didiagnosis penyakit Parkinson. REUTERS/Umit Bektas

5 Maret 2021 00:00 WIB

Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berlatih tinju bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. Nancy Van Der Stracten yang memiliki 8 anak membuat orang bingung karena di usia 75 tahun dirinya aktif latihan tinju. REUTERS/Umit Bektas
Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berlatih tinju bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. Nancy Van Der Stracten yang memiliki 8 anak membuat orang bingung karena di usia 75 tahun dirinya aktif latihan tinju. REUTERS/Umit Bektas

5 Maret 2021 00:00 WIB

Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berlatih tinju bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. REUTERS/Umit Bektas
Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berlatih tinju bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. REUTERS/Umit Bektas

5 Maret 2021 00:00 WIB

Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berbincang bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas usai latihan tinju di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. REUTERS/Umit Bektas
Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berbincang bersama pelatihnya Muhammed Ali Kardas usai latihan tinju di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. REUTERS/Umit Bektas

5 Maret 2021 00:00 WIB

Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berpose saat akan mulai latihan tinju di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. REUTERS/Umit Bektas
Nancy Van Der Stracten, 75 tahun yang menderita penyakit Parkinson, berpose saat akan mulai latihan tinju di sebuah klub tinju di Antalya, Turki, 26 Februari 2021. REUTERS/Umit Bektas

5 Maret 2021 00:00 WIB