Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga Afghanistan Terima Bantuan Uang Dollar Tunai dari UNHCR

Reaksi seorang wanita Afghanistan setelah dia menerima uang dari UNHCR di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Komisariat Tinggi Urusan Pengungsi PBB, UNHCR, memberikan bantuan kepada sejumlah wanita yang terdampak dari konflik di Afghanistan. REUTERS/Zohra Bensemra
Reaksi seorang wanita Afghanistan setelah dia menerima uang dari UNHCR di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Komisariat Tinggi Urusan Pengungsi PBB, UNHCR, memberikan bantuan kepada sejumlah wanita yang terdampak dari konflik di Afghanistan. REUTERS/Zohra Bensemra

28 Oktober 2021 00:00 WIB

Seorang wanita Afghanistan difabel menerima uang dari seorang pekerja UNHCR di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021.  Bantuan berupa bahan makanan, selimut, dan uang tunai diberikan kepada 130 keluarga terlantar di Ibu Kota Kabul. REUTERS/Zohra Bensemra
Seorang wanita Afghanistan difabel menerima uang dari seorang pekerja UNHCR di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Bantuan berupa bahan makanan, selimut, dan uang tunai diberikan kepada 130 keluarga terlantar di Ibu Kota Kabul. REUTERS/Zohra Bensemra

28 Oktober 2021 00:00 WIB

Seorang wanita Afghanistan menerima uang dari seorang pekerja UNHCR di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Menurut juru bicara UNHCR, Babar Baloch, sekitar 9 juta warga Afghanistan hanya selangkah lagi dari kelaparan. REUTERS/Zohra Bensemra
Seorang wanita Afghanistan menerima uang dari seorang pekerja UNHCR di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Menurut juru bicara UNHCR, Babar Baloch, sekitar 9 juta warga Afghanistan hanya selangkah lagi dari kelaparan. REUTERS/Zohra Bensemra

28 Oktober 2021 00:00 WIB

Pekerja UNHCR menyerahkan bantuan uang tunai dalam bentuk mata uang dolar AS kepada penerima bantuan di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Hingga saat ini, pemerintahan baru di bawah Taliban belum dapat mengakses aset negara yang masih dibekukan di luar negeri. REUTERS/Zohra Bensemra
Pekerja UNHCR menyerahkan bantuan uang tunai dalam bentuk mata uang dolar AS kepada penerima bantuan di pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. Hingga saat ini, pemerintahan baru di bawah Taliban belum dapat mengakses aset negara yang masih dibekukan di luar negeri. REUTERS/Zohra Bensemra

28 Oktober 2021 00:00 WIB

Pekerja UNHCR mendorong gerobak penuh dengan pasokan bantuan untuk keluarga Afghanistan yang terlantar di luar pusat distribusi ketika seorang pejuang Taliban mengamankan daerah di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. REUTERS/Zohra Bensemra
Pekerja UNHCR mendorong gerobak penuh dengan pasokan bantuan untuk keluarga Afghanistan yang terlantar di luar pusat distribusi ketika seorang pejuang Taliban mengamankan daerah di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. REUTERS/Zohra Bensemra

28 Oktober 2021 00:00 WIB

Seorang pekerja UNHCR menjelaskan prosedur pengumpulan bantuan kepada perempuan Afghanistan di luar pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. REUTERS/Zohra Bensemra
Seorang pekerja UNHCR menjelaskan prosedur pengumpulan bantuan kepada perempuan Afghanistan di luar pusat distribusi di pinggiran Kabul, Afghanistan, Kamis, 28 Oktober 2021. REUTERS/Zohra Bensemra

28 Oktober 2021 00:00 WIB