Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Foto Terakhir Tentara AS Travis King Sebelum Ditangkap di Korea Utara

Foto Travis King, tentara yang masih misterius keberadaannya setelah tiba-tiba berlari memasuki wilayah Korea Utara dari kawasan wisata zona demiliterisasi Korea Selatan. Gedung Putih tengah berupaya menghubungi Korea Utara untuk mencari tahu kondisi King. Nypost.com
Foto Travis King, tentara yang masih misterius keberadaannya setelah tiba-tiba berlari memasuki wilayah Korea Utara dari kawasan wisata zona demiliterisasi Korea Selatan. Gedung Putih tengah berupaya menghubungi Korea Utara untuk mencari tahu kondisi King. Nypost.com

19 Juli 2023 00:00 WIB

Prajurit A.S. Travis T. King (mengenakan kemeja hitam dan topi hitam) terlihat dalam gambar ini yang diambil selama tur Area Keamanan Bersama (JSA) yang dikontrol ketat di perbatasan antara kedua Korea, di desa gencatan senjata Panmunjom, Korea Selatan, 18 Juli 2023. Menurut seorang saksi, ia tiba-tiba berlari memasuki wilayah perbatasan Korea Utara saat tur hampir berakhir, dan tidak dapat diberhentikan oleh tentara lainnya yang bertugas. Sarah Leslie/Handout via REUTERS
Prajurit A.S. Travis T. King (mengenakan kemeja hitam dan topi hitam) terlihat dalam gambar ini yang diambil selama tur Area Keamanan Bersama (JSA) yang dikontrol ketat di perbatasan antara kedua Korea, di desa gencatan senjata Panmunjom, Korea Selatan, 18 Juli 2023. Menurut seorang saksi, ia tiba-tiba berlari memasuki wilayah perbatasan Korea Utara saat tur hampir berakhir, dan tidak dapat diberhentikan oleh tentara lainnya yang bertugas. Sarah Leslie/Handout via REUTERS

20 Juli 2023 00:00 WIB

Foto Prajurit Angkatan Darat A.S. Travis King yang dilaporkan ditangkap setelah memasuki wilayah Korea Utara dari perbatasan Korea Selatan di Desa Panmunjon, Selasa, 18 Juli 2023. Prajurit yang seharusnya dipulangkan ke AS untuk menjalani hukuman indisipliner, tiba-tiba kabur dari bandara dan bergabung dengan  rombongan turis menuju kawasan wisata perbatasan. REUTERS
Foto Prajurit Angkatan Darat A.S. Travis King yang dilaporkan ditangkap setelah memasuki wilayah Korea Utara dari perbatasan Korea Selatan di Desa Panmunjon, Selasa, 18 Juli 2023. Prajurit yang seharusnya dipulangkan ke AS untuk menjalani hukuman indisipliner, tiba-tiba kabur dari bandara dan bergabung dengan rombongan turis menuju kawasan wisata perbatasan. REUTERS

20 Juli 2023 00:00 WIB

Tentara Korea Selatan berjaga selama tur media di Area Keamanan Bersama (JSA) di Zona Demiliterisasi (DMZ) di desa perbatasan Panmunjom di Paju, Korea Selatan, 3 Maret 2023. Sejumlah Warga AS sempat ditahan di Korea Utara sejak 1996, termasuk turis, cendekiawan, dan jurnalis, salah satunya mahasiswa bernama Otto Warmbier yang sempat ditahan 17 bulan dan meninggal enam hari setelah dibebaskan ke negaranya. JEON HEON-KYUN/Pool via REUTERS
Tentara Korea Selatan berjaga selama tur media di Area Keamanan Bersama (JSA) di Zona Demiliterisasi (DMZ) di desa perbatasan Panmunjom di Paju, Korea Selatan, 3 Maret 2023. Sejumlah Warga AS sempat ditahan di Korea Utara sejak 1996, termasuk turis, cendekiawan, dan jurnalis, salah satunya mahasiswa bernama Otto Warmbier yang sempat ditahan 17 bulan dan meninggal enam hari setelah dibebaskan ke negaranya. JEON HEON-KYUN/Pool via REUTERS

20 Juli 2023 00:00 WIB

Turis asing yang berpartisipasi dalam tur DMZ berjalan melewati pagar militer di dekat zona demiliterisasi yang memisahkan kedua Korea, di Paju, Korea Selatan 19 Juli 2023. Pada Juli 2017, pemerintah AS melarang warganya mengunjungi Korea Utara yang masih berlaku hingga setidaknya Agustus tahun ini.  REUTERS/Kim Hong-Ji
Turis asing yang berpartisipasi dalam tur DMZ berjalan melewati pagar militer di dekat zona demiliterisasi yang memisahkan kedua Korea, di Paju, Korea Selatan 19 Juli 2023. Pada Juli 2017, pemerintah AS melarang warganya mengunjungi Korea Utara yang masih berlaku hingga setidaknya Agustus tahun ini. REUTERS/Kim Hong-Ji

21 Juli 2023 00:00 WIB