Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kondisi Atap Gedung Pusat Kebudayaan di Bandung yang Ambruk

Kondisi atap Gedung Pusat Kebudayaan yang roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Robohnya atap Galeri Pusat Kebudayaan di Bandung pada 28 Oktober 2024 itu mempercepat penutupan pameran tunggal pelukis abstrak Ar. Soedarto yang tadinya berlangsung sejak 25-30 Oktober 2024. TEMPO/Prima Mulia
Kondisi atap Gedung Pusat Kebudayaan yang roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Robohnya atap Galeri Pusat Kebudayaan di Bandung pada 28 Oktober 2024 itu mempercepat penutupan pameran tunggal pelukis abstrak Ar. Soedarto yang tadinya berlangsung sejak 25-30 Oktober 2024. TEMPO/Prima Mulia

1 November 2024 00:00 WIB

Kondisi atap Gedung Pusat Kebudayaan yang roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Sebelumnya tidak ada tanda-tanda kerusakan, sehingga gedung tersebut tetap digunakan untuk pameran, walau memang kayu yang digunakan merupakan kayu tua dalam kondisi rapuh. TEMPO/Prima Mulia
Kondisi atap Gedung Pusat Kebudayaan yang roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Sebelumnya tidak ada tanda-tanda kerusakan, sehingga gedung tersebut tetap digunakan untuk pameran, walau memang kayu yang digunakan merupakan kayu tua dalam kondisi rapuh. TEMPO/Prima Mulia

1 November 2024 00:00 WIB

Kondisi kayu pada atap Gedung Pusat Kebudayaan yang roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Peristiwa runtuhnya atap itu membuat tiga orang terluka. TEMPO/Prima Mulia
Kondisi kayu pada atap Gedung Pusat Kebudayaan yang roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Peristiwa runtuhnya atap itu membuat tiga orang terluka. TEMPO/Prima Mulia

1 November 2024 00:00 WIB

Pengendara melewati Gedung Pusat Kebudayaan yang atapnya roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Bagian atap yang ambruk itu mulai dari pintu masuk ke bagian tengah. TEMPO/Prima Mulia
Pengendara melewati Gedung Pusat Kebudayaan yang atapnya roboh di Jalan Naripan, Bandung, Jawa Barat, 1 November 2024. Bagian atap yang ambruk itu mulai dari pintu masuk ke bagian tengah. TEMPO/Prima Mulia

1 November 2024 00:00 WIB