Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

AS Gelar Latihan Militer di Tengah Ketegangan Rusia-Ukraina

Sebuah pesawat militer F/A-18 mendarat di atas kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. Kelompok penyerang Truman beroperasi di bawah komando dan kendali NATO bersama sekutu NATO lainnya untuk manuver maritim terkoordinasi, pelatihan perang anti-kapal selam dan pelatihan jarak jauh. REUTERS/Yara Nardi
Sebuah pesawat militer F/A-18 mendarat di atas kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. Kelompok penyerang Truman beroperasi di bawah komando dan kendali NATO bersama sekutu NATO lainnya untuk manuver maritim terkoordinasi, pelatihan perang anti-kapal selam dan pelatihan jarak jauh. REUTERS/Yara Nardi

3 Februari 2022 00:00 WIB

Suasana kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. Latihan ini dijuluki Neptunus Strike 2022, NATO mengatakan itu adalah pertama kalinya sejak Perang Dingin bahwa kelompok tempur kapal induk AS berada di bawah komando NATO. REUTERS/Yara Nardi
Suasana kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. Latihan ini dijuluki Neptunus Strike 2022, NATO mengatakan itu adalah pertama kalinya sejak Perang Dingin bahwa kelompok tempur kapal induk AS berada di bawah komando NATO. REUTERS/Yara Nardi

3 Februari 2022 00:00 WIB

Sejumlah pesawat militer mendarat di atas kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. USS Harry S. Truman adalah simbol kuat kekuatan militer AS dan kemampuan NATO. REUTERS/Yara Nardi
Sejumlah pesawat militer mendarat di atas kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. USS Harry S. Truman adalah simbol kuat kekuatan militer AS dan kemampuan NATO. REUTERS/Yara Nardi

3 Februari 2022 00:00 WIB

Pelaut Angkatan Laut AS mengatuh pesawat militer saat berada di atas kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. REUTERS/Yara Nardi
Pelaut Angkatan Laut AS mengatuh pesawat militer saat berada di atas kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. REUTERS/Yara Nardi

3 Februari 2022 00:00 WIB

Pilot Angkatan Laut mengoperasikan pesawat militer saat berada di kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. REUTERS/Yara Nardi
Pilot Angkatan Laut mengoperasikan pesawat militer saat berada di kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. REUTERS/Yara Nardi

3 Februari 2022 00:00 WIB

Pelaut Angkatan Laut AS mengoperasikan kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. REUTERS/Yara Nardi
Pelaut Angkatan Laut AS mengoperasikan kapal induk USS Harry S. Truman, di Laut Adriatik, 2 Februari 2022. REUTERS/Yara Nardi

3 Februari 2022 00:00 WIB