Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Antusias Anak-anak Melihat Senjata Api dalam Pameran NRA

Emily Kofahl, 5 tahun, memegang senjata api jenis handgun di konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Emily Kofahl, 5 tahun, memegang senjata api jenis handgun di konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein

16 April 2023 00:00 WIB

Hudson Eckart, 6 tahun, mencoba senjata api jenis revolver dalam konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Hudson Eckart, 6 tahun, mencoba senjata api jenis revolver dalam konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein

16 April 2023 00:00 WIB

Seorang anak memegang senjata di stan Holosun selama konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Seorang anak memegang senjata di stan Holosun selama konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein

16 April 2023 00:00 WIB

Rachel, 7 tahun, melihat pistol selama konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Rachel, 7 tahun, melihat pistol selama konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein

16 April 2023 00:00 WIB

Seseorang pengunjung mencoba senjata api jenis handgun dalam konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein
Seseorang pengunjung mencoba senjata api jenis handgun dalam konvensi tahunan National Rifle Association (NRA) di Indianapolis, Indiana, AS, 15 April 2023. REUTERS/Evelyn Hockstein

16 April 2023 00:00 WIB