Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Veteran dan Pesawat Tempur Selamatkan Inggris dari NAZI

Dua pesawat Hurricanes menunjukan kemampuan terbangnya di hadapan pengunjung. Inggris terselamatkan dari kekalahan berkat jasa para veteran pesawat tempur, dan kemampuan pesawat tempur yang hebat. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images
Dua pesawat Hurricanes menunjukan kemampuan terbangnya di hadapan pengunjung. Inggris terselamatkan dari kekalahan berkat jasa para veteran pesawat tempur, dan kemampuan pesawat tempur yang hebat. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images

19 Agustus 2015 00:00 WIB

Seorang pilot berusaha menaiki pesawat Spitfire. Selain kemampuan tempur yang baik, Inggris berhasil memenangkan pertempuran Battle of Britain karena, setiap pertempuran terjadi di atas wilayah udara Inggris, sehingga setiap pilot yang tertembak jatuh dapat menyelamatkan diri menggunakan parasut dan kembali bertempur menggunakan pesawat tempur lain. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images
Seorang pilot berusaha menaiki pesawat Spitfire. Selain kemampuan tempur yang baik, Inggris berhasil memenangkan pertempuran Battle of Britain karena, setiap pertempuran terjadi di atas wilayah udara Inggris, sehingga setiap pilot yang tertembak jatuh dapat menyelamatkan diri menggunakan parasut dan kembali bertempur menggunakan pesawat tempur lain. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images

19 Agustus 2015 00:00 WIB

Jilatan api terlihat dari dalam mesin pesawat Spitfire, yang masih menggunakan mesin piston. Dalam pertempuran Battle of Britain, Inggris terselamatkan dari kekalahan berkat keahlian pilot tempur dan kemampuan manuver dari pesawat Spitfire. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images
Jilatan api terlihat dari dalam mesin pesawat Spitfire, yang masih menggunakan mesin piston. Dalam pertempuran Battle of Britain, Inggris terselamatkan dari kekalahan berkat keahlian pilot tempur dan kemampuan manuver dari pesawat Spitfire. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images

19 Agustus 2015 00:00 WIB

Sejumlah renactor atau pereka ulang sejarah, berpakaian layaknya pilot tempur pada perang dunia ke 2. Kegiatan ini diadakan untuk menandai perayaan 75 tahun berakhirnya Battle of Britain. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images
Sejumlah renactor atau pereka ulang sejarah, berpakaian layaknya pilot tempur pada perang dunia ke 2. Kegiatan ini diadakan untuk menandai perayaan 75 tahun berakhirnya Battle of Britain. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images

19 Agustus 2015 00:00 WIB

Sejumlah pesawat Hurricanes dan Spitfires terparkir dengan rapih, saat perayaan berakhirnya pertempuran Battle of Britain. Pesawat tempur Hurricanes dan Spitfires merupakan tulang punggung AU Inggris, saat menghadapi pesawat tempur milik NAZI Jerman. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images
Sejumlah pesawat Hurricanes dan Spitfires terparkir dengan rapih, saat perayaan berakhirnya pertempuran Battle of Britain. Pesawat tempur Hurricanes dan Spitfires merupakan tulang punggung AU Inggris, saat menghadapi pesawat tempur milik NAZI Jerman. Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images

19 Agustus 2015 00:00 WIB

Sejumlah pilot veteran perang dunia ke 2 berfoto bersama di depan pesawat Spitfires. Sejumlah veteran diundang untuk memperingati Battle of Britain's
Sejumlah pilot veteran perang dunia ke 2 berfoto bersama di depan pesawat Spitfires. Sejumlah veteran diundang untuk memperingati Battle of Britain's "Hardest Day". Biggin Hill, Inggris, 18 Agustus 2015. Carl Court / Getty Images

19 Agustus 2015 00:00 WIB