Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Berakhir Pekan dengan Pesona Keindahan Pantai Pulau Merah

Sejumlah wisatawan berfoto selfie di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Pantai Pulau Merah ini menawarkan keindahan pasir yang berwarna kemerahan saat musim kemarau. TEMPO/Fajar Januarta
Sejumlah wisatawan berfoto selfie di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Pantai Pulau Merah ini menawarkan keindahan pasir yang berwarna kemerahan saat musim kemarau. TEMPO/Fajar Januarta

28 Februari 2016 00:00 WIB

Seorang wisatawan bermain selancar di kawasan pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Ombak besar yang berada di Teluk Pancer ini disukai para penggemar olahraga selancar (surfing). TEMPO/Fajar Januarta
Seorang wisatawan bermain selancar di kawasan pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Ombak besar yang berada di Teluk Pancer ini disukai para penggemar olahraga selancar (surfing). TEMPO/Fajar Januarta

28 Februari 2016 00:00 WIB

Seorang wisatawan membawa papan selancarnya saat berjalan di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Pantai ini menjadi salah satu destinasi yang favorit bagi para pecinta olahraga selancar (surfing), bahkan pemkabb setempat berencana menjadikan pantai ini sebagai destinasi andalan untuk berselancar, khususnya di Banyuwangi. TEMPO/Fajar Januarta
Seorang wisatawan membawa papan selancarnya saat berjalan di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Pantai ini menjadi salah satu destinasi yang favorit bagi para pecinta olahraga selancar (surfing), bahkan pemkabb setempat berencana menjadikan pantai ini sebagai destinasi andalan untuk berselancar, khususnya di Banyuwangi. TEMPO/Fajar Januarta

28 Februari 2016 00:00 WIB

Seorang wisatawan memancing di kawasan pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Untuk mencapai pantai ini hanya memerlukan waktu 2,5 jam dari kota Banyuwangi dengan jarak 80 km. TEMPO/Fajar Januarta
Seorang wisatawan memancing di kawasan pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Untuk mencapai pantai ini hanya memerlukan waktu 2,5 jam dari kota Banyuwangi dengan jarak 80 km. TEMPO/Fajar Januarta

28 Februari 2016 00:00 WIB

Seorang warga lokal bersepeda di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Di pantai ini terdapat bukit setinggi sekitar 200 meter yang dapat ditapaki apabila sedang surut dengan hanya berjalan kaki. TEMPO/Fajar Januarta
Seorang warga lokal bersepeda di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Di pantai ini terdapat bukit setinggi sekitar 200 meter yang dapat ditapaki apabila sedang surut dengan hanya berjalan kaki. TEMPO/Fajar Januarta

28 Februari 2016 00:00 WIB

Seorang anak membawa papan selancarnya saat berjalan di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Keindahan panorama tempat ini berhasil memikat wisatawan melalui pulau yang bentuknya menyerupai gunung yang berada di tengah pantai. TEMPO/Fajar Januarta
Seorang anak membawa papan selancarnya saat berjalan di pantai Pulau Merah, Banyuwangi, Jawa Timur, 21 Februari 2016. Keindahan panorama tempat ini berhasil memikat wisatawan melalui pulau yang bentuknya menyerupai gunung yang berada di tengah pantai. TEMPO/Fajar Januarta

28 Februari 2016 00:00 WIB