Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Angin Kencang Porak-porandakan Taman Reptil di Purbalingga

Seorang petugas mengevakuasi ular sanca kuning dari kandangnya yang rusak diterjang angin kencang di Taman Reptil Sanggaluri Park Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Hujan deras yang disertai angin kencang membuat bangunan dan atap gedung ambruk serta pohon di sekitar lokasi Taman Reptil roboh. ANTARA/Idhad Zakaria
Seorang petugas mengevakuasi ular sanca kuning dari kandangnya yang rusak diterjang angin kencang di Taman Reptil Sanggaluri Park Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Hujan deras yang disertai angin kencang membuat bangunan dan atap gedung ambruk serta pohon di sekitar lokasi Taman Reptil roboh. ANTARA/Idhad Zakaria

7 April 2021 00:00 WIB

Kondisi atap bangunan Taman Reptil Sanggaluri Park yang roboh akibat angin kencang yang menerjang Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Angin kencang dan hujan deras yang melanda Purbalingga pada Selasa (6/4) itu juga membuat atap rumah warga di Kecamatan Kutasari dan Bojongsari rusak. ANTARA/dok.pribadi
Kondisi atap bangunan Taman Reptil Sanggaluri Park yang roboh akibat angin kencang yang menerjang Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Angin kencang dan hujan deras yang melanda Purbalingga pada Selasa (6/4) itu juga membuat atap rumah warga di Kecamatan Kutasari dan Bojongsari rusak. ANTARA/dok.pribadi

7 April 2021 00:00 WIB

Petugas memotong batang pohon beringin yang roboh dan menimpa bangunan di Taman Reptil Sanggaluri Park, Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Belum diketahui berapa kerugian material dari kejadian itu sampai saat ini pihak pengelola masih sedang dalam upaya menghitung total kerugian. ANTARA/Idhad Zakaria
Petugas memotong batang pohon beringin yang roboh dan menimpa bangunan di Taman Reptil Sanggaluri Park, Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Belum diketahui berapa kerugian material dari kejadian itu sampai saat ini pihak pengelola masih sedang dalam upaya menghitung total kerugian. ANTARA/Idhad Zakaria

7 April 2021 00:00 WIB

Kondisi atap kandang ular sanca yang roboh akibat diterpa angin kencang, di Taman Reptil Sanggaluri Park, Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Pihak pengelola mengatakan bahwa hewan dan reptil di area taman dalam kondisi aman dan telah dievakuasi. ANTARA/Idhad Zakaria
Kondisi atap kandang ular sanca yang roboh akibat diterpa angin kencang, di Taman Reptil Sanggaluri Park, Purbalingga, Jawa Tengah, Rabu, 7 April 2021. Pihak pengelola mengatakan bahwa hewan dan reptil di area taman dalam kondisi aman dan telah dievakuasi. ANTARA/Idhad Zakaria

7 April 2021 00:00 WIB