Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Potret Sekolah Biksu di Myanmar

Seorang biksu anak-anak mencuci pakaiananya di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Oktober 2015. AP/Gemunu Amarasinghe
Seorang biksu anak-anak mencuci pakaiananya di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Oktober 2015. AP/Gemunu Amarasinghe

4 November 2015 00:00 WIB

Dua orang biksu anak-anak bermain saat para biksu dan biarawati berbaris sebelum dimulainya kegiatan sekolah di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Juni 2015. AP/Gemunu Amarasinghe
Dua orang biksu anak-anak bermain saat para biksu dan biarawati berbaris sebelum dimulainya kegiatan sekolah di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Juni 2015. AP/Gemunu Amarasinghe

4 November 2015 00:00 WIB

Seorang biksu anak-anak meminum air dari keran saat berada di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 15 Juni 2015. Fasilitas sekolah yang diterima dari yayasan amal. AP/Gemunu Amarasinghe
Seorang biksu anak-anak meminum air dari keran saat berada di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 15 Juni 2015. Fasilitas sekolah yang diterima dari yayasan amal. AP/Gemunu Amarasinghe

4 November 2015 00:00 WIB

Win Pa Pa, seorang biksu anak-anak menjerit kesakitan sat diberikan suntik Hepatitis-B di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 19 Juni 2015. Perkiraan jumlah anak yang mereka ajarkan berkisar dari 150.000 sampai lebih dari 300.000. AP/Gemunu Amarasinghe
Win Pa Pa, seorang biksu anak-anak menjerit kesakitan sat diberikan suntik Hepatitis-B di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 19 Juni 2015. Perkiraan jumlah anak yang mereka ajarkan berkisar dari 150.000 sampai lebih dari 300.000. AP/Gemunu Amarasinghe

4 November 2015 00:00 WIB

Sejumlah biksu anak-anak bersama dengan guru dan biksunya menyanyikan lagu nasional Myanmar saat akan dimulai kegiatan sekolah di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Juni 2015. Biara telah mempertahankan peran tradisional mereka sebagai penyedia pendidikan dan bahkan perawatan kesehatan. AP/Gemunu Amarasinghe
Sejumlah biksu anak-anak bersama dengan guru dan biksunya menyanyikan lagu nasional Myanmar saat akan dimulai kegiatan sekolah di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Juni 2015. Biara telah mempertahankan peran tradisional mereka sebagai penyedia pendidikan dan bahkan perawatan kesehatan. AP/Gemunu Amarasinghe

4 November 2015 00:00 WIB

Sejumlah biksu anak-anak, membuat pesawat kertas dan menulis saat berada di ruangan kelas di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Juni 2015. Sekolah di biara merupakan salah satu tempat anak-anak Myanman mendapat pendidikan, terutama di pedesaan miskin. AP/Gemunu Amarasinghe
Sejumlah biksu anak-anak, membuat pesawat kertas dan menulis saat berada di ruangan kelas di sekolah monastik Bahan Thone Htat, Yangon, Myanmar, 12 Juni 2015. Sekolah di biara merupakan salah satu tempat anak-anak Myanman mendapat pendidikan, terutama di pedesaan miskin. AP/Gemunu Amarasinghe

4 November 2015 00:00 WIB